Kenalan Dengan (Profil)

KOTAMADYA PEMATANGSIANTAR Semboyan :“Sapangambei Manoktok Hitei Ibagas Habonaron” Sebelum Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia, Pematangsiantar merupakan daerah kerajaan. Pematangsiantar yang berkedudukan di Pulau Holing dan raja terakhir dari dinasti ini adalah…

Kenalan Dengan (Profil)

KABUPATEN KARO Semboyan : “PIJER PODI” Kabupaten Karo dengan semboyan Pijer Podi yang menjadi lambang persatuan dan kesatuan merupakan salah satu daerah di Provinsi Sumatera Utara yang terletak di dataran…

Kenalan Dengan (Profil)

KABUPATEN DAIRI Semboyan : “Bekerja Untuk Rakyat” Pada Masa Agresi 1 Berdasarkan surat Residen Tapanuli Nomor 1256 tanggal 12 September 1947, maka ditetapkanlah HATIAN PAULUS MANURUNG sebagai Kepala Daerah Tk.…

Kenalan Dengan (Profil)

KABUPATEN SIMALUNGUN Semboyan : “HABONARON DO BONA”, Pembentukan Kabupaten Simalungun sebagaimana tertuang dalam UU Drt. No. 7 Tahun 1956 pada awalnya beribukota di Pematangsiantar. Kemudian ibukota Kabupaten ini resmi berpindah…

Kenalan Dengan (Profil)

KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN Semboyan : “BEKERJA KERAS, BEKERJA CERDAS, BEKERJA SERIUS” Kabupaten Humbang Hasundutan dimekarkan dari kabupaten induk yakni Kabupaten Tapanuli Utara sebagaimana tertuang dalam Undang-undang Nomor 9 Tahun 2003…